Logistik Posko TMMD Reguler ke-110 di Desa Tumanggal Siap

    Logistik Posko TMMD Reguler ke-110 di Desa Tumanggal Siap
    Logistik sampai diposko TMMD

    PURBALINGGA - Logistik untuk keperluan pendukung posko Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-110 Kodim 0702/Purbalingga telah siap. Bahkan beberapa kekurangan logistik telah dilengkapi guna memperlancar tugas dari anggota Satuan Tugas (Satgas) TMMD.

    Sertu Sugeng, salah satu anggota Satgas TMMD mengatakan logistik tambahan yang disiapkan seperti perangkat listrik. Menurutnya instalasi listrik harus disiapkan dengan sebaik mungkin.

    "Apalagi Satgas TMMD ini kan tinggal di posko yang berada di SD N 2 Tumanggal sehingga keperluan yang vital harus disiapkan sebaik mungkin, " kata Sertu Sugeng, (3/3/2021).

    Ia bersama dengan anggota Satgas TMMD lainnya bergegas menurunkan logistik di posko TMMD. Selanjutnya pemasangan instalasi listrik dengan memperhatikan kondisi yang ada.

    "Jadi tidak asal pasang instalasi listrik tapi bagaimana instalasi listrik ini bisa mempercepat tugas dan memudahkan segala administrasi yang dibutuhkan, " ujarnya. (Kiki)

    Ratna Palupi

    Ratna Palupi

    Artikel Sebelumnya

    Satgas TMMD Turunkan Sarpras Pendukung Posko...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Satgas TMMD Cek Kebersihan Toren...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting

    Ikuti Kami